Download Driver Canon MP237 – Canon MP237 merupakan salah satu printer multifungsi yang bandel. Meskipun sudah lama dikeluarkan, peranti ini masih banyak dicari karena spesifikasinya tidak kalah dengan keluaran terbaru.
Apalagi download driver Canon MP237 dapat dilakukan dengan sangat mudah.
Spesifikasi Printer Canon MP237
- Memiliki resolusi maksimal 4800 untuk horisontal, dan 1200 untuk vertikal.
- Print Head menggunakan tipe cartridge, sehingga menghasilkan kualitas cetak yang bagus.
- Kecepatan cetak sekitar 4,8 ipm.
- Dilengkapi dengan teknologi Canon Fine Car
- Power Consumption memiliki daya AC 100v – 240v 10 watt, sedangkan untuk printer siaganya 2,1 watt.
- Dapat mencetak dokumen sampai 100 lembar. Jenis kertas yang bisa digunakan, antara lain A4, B5, A5, A6, DL Envelope, dan lainnya.
- Pengguna dapat download driver Canon MP237 untuk versi Windows Vista, Windows XP, Windows 7, Windows 8, Windows 8.1, dan Windows 10, baik 32-bit maupun 64-bit.
Kekurangan Canon MP237
Meskipun menawarkan banyak kelebihan, Canon MP237 masih memiliki kekurangan, yaitu belum dilengkapi fitur konektivitas. Namun, adanya USB 2.0 berkecepatan tinggi bisa dimanfaatkan.
Kecepatan cetak printer ini dinilai lemah jika dibandingkan dengan merk lain. Oleh karena itu, Canon MP237 lebih cocok untuk intensitas rumahan yang tidak terlalu sering mencetak.
Sementara kapasitas copy Canon MP237 hanya mampu sampai 20 lembar saja. Untuk pekerjaan yang sederhana, printer ini cukup bisa diandalkan. Tidak disarankan untuk usaha percetakan skala besar.
Free Download Driver Canon MP237
Jika hendak menggunakan printer Canon tipe ini, tentu saja harus menyiapkan drivernya terlebih dahulu agar penggunaan bisa berjalan lancar. Berikut linknya:
Download Driver Canon MP237
Panduan Instalasi Canon MP237
- Setelah berhasil mendownload, buka “My Computer” atau tekan tombol “Windows” dan “E” secara bersamaan.
- Arahkan mouse pada “Computer”, lalu klik kanan, kemudian pilih “Properties”.
- Selanjutnya akan muncul jendela “System Information”, lalu klik “Device Manager”.
- Perhatikan drive yang belum terinstall pada “Other Device”, lalu klik kanan pada “MP237”, kemudian pilih “Update Driver Software”.
- Pilih “Browse My Computer for Driver Software” pada jendela yang muncul, lalu klik “Browse”.
- Cari file driver Canon MP237 yang sudah terunduh.
- Jika sudah ketemu klik “Next”.
- Pilih opsi paling atas di jendela yang muncul, lalu klik “Next”.
- Sistem memulai instalasi driver.
- Tunggu beberapa saat sampai muncul jendela baru yang memberitahukan bahwa instalasi berhasil.
- Buka Windows, lalu klik “Devices and Printers” untuk memastikan apakah driver Canon MP237 terinstal dengan baik.
- Nanti akan muncul beberapa device, klik kanan pada device printer Canon MP237, lalu pilih “Properties”.
- Untuk melihat hasil cetaknya, klik “Print Test Page”, lalu akan muncul notifikasi bahwa proses tersebut sedang berjalan.
- Bersamaan dengan itu, ada print test page yang keluar dari printer, artinya intalasi driver Canon MP237 berhasil.
BACA JUGA Download Driver Canon MP258
Ada banyak merk printer beredar di pasaran, salah satunya Canon MP237 multifungsi terbaik saat ini.
Selain memiliki fitur-fitur unggulan, pengguna dapat dengan mudah download driver Canon MP237 di situs resminya apabila kehilangan CD driver bawaan.
Download juga: